Denah Kecil 2 Kamar

        Lahan terbatas yang dipunyai membuat kita harus pintar mengelola tata letak ruangan agar sesuai dengan kebutuhan keluarga serta hunian nyaman untuk ditempati, dengan terpaksa dikondisikan dengan 2 buah kamar tidur yang diasumsikan secara maksimal.  Denah rumah type 45 dengan 2 kamar tidur sangat cocok bagi keluarga kecil yang memiliki satu atau dua anak dengan memanfaatkan lahan terbatas yang ada, mungkin dengan ukuran yang sama atau sekiranya membutuhkan separuh dari lahan tersebut.

 

Tanah yang tidak terlalu besar dapat dimanfaatkan dengan membuat 1-2 kamar yang sederhana dan sisa bisa dibuat taman atau area hijau, apabila belum terpakai kamar yang lain bisa difungsikan sebagai ruang penyimpanan.

 

Taman atau area hijau yang berada di sekeliling rumah membuat hunian bertambah nyaman serta memperbagus suasana, bisa diterapkan oleh desainer rumah sebagai wahana penangkal stress setelah kesibukan aktifitas dalam keseharian kita.

Comments

Popular posts from this blog

Daftar Harga Pagar Beton Jawa Tengah PT Unicon Precast Concrete

Pagar Beton PT Unicon Precast Concrete: Solusi Terbaik untuk Meningkatkan Keamanan Fasilitas Umum

Inilah Alasan Kenapa Simbol Daun Semanggi Dijadikan Simbol Keberuntungan